Saturday, April 10, 2010

Bersungut atau Berserah..

Terkadang hal yang paling menyedihkan bukan bagaimana masalah yg lo hadepin atau seberapa besar rintangan di depan lo. Tapi ketika lo dalam situasi seperti itu, ga ada seseorang di samping lo. Itu yang gue lagi rasain banget sekarang. Ada masalah sama bokap dan nyokap, dengan permasalahan yang berbeda. Belum lagi gue harus ikut seleksi masuk perguruan tinggi, atau yg kita kenal dengan simak. Dan waktu hal itu tumpah jadi satu pada saat yang sama, gue bener-bener gabisa nahan airmata gue. Dan sialnya ( hrsnya gue ga ngmg kyk gt, dosa dosa ) I feel like no one's there for me when I really need them the most. Even my bestfriends!

Gue sendiri ga ngerti kenapa, tapi di dalem hati gue kayaknya my bestfriends aren't really there. And forgive me for saying like this. Lagipula gue lg gamau ngerecokin mereka saat ini. They have their own business, and I don't want them to be messed up with mines. Fyuhh..

And I don't either have any boyfriend too. So sometimes I feel like all alone. Actually boyfriend bukan standard kita happy atau gak sih. But I must admit that sometimes gue butuh dipratiin.

Pyuhh. ( deep breathe )
Okay, sebenernya gue dosa banget kayak gini. Sama aja dong gue bersungut-sungut. Padahal di alkitab, He said that " Bersukacitalah senantiasa, Tetaplah berdoa, dan Mengucap syukur dalam segala hal. Sebab itulah yg dikehendaki Allah "
Sebab itulah yg dikehendaki Allah kepada kita. Yang dikehendaki Allah, yg hrs kt lakukan.
Tapi gue akuin itu adalah hal terberat yg gue rasain saat ini. Disitu juga tertulis, Mengucap Syukurlah dalam segala hal. Baik yg memberi lo sukacita ataupun yg bikin lo down sekalipun.
Suatu saat gue pernah praktekin seperti waktu gue ada masalah dan kalo ga salah gue lagi ketakutan tentang sesuatu. And it worked!

Maybe all I must do is bow down, and let God knows everything about my feelings right now. About apa yang dipikiran gue, segala kekhawatiran gue, kemarahan dan kesedihan. Semuanya yang gue rasain. Even I really know that He has already knew it. But He's waiting us to let our problems to be solved by Him.

Well, detik ini ternyata gue yang harus memutuskan, apa gue mau tetep bersungut-sungut and get nothing. Atau gue mau srahin smua sama Tuhan.

The choise is mine.......

No comments:

Post a Comment